Ibu hamil yang diketahui terinfeksi HIV, akan dilakukan upaya pencegahan yang bertujuan agar bayi yang dilahirkan terbebas dari HIV, serta ibu dan bayi tetap hidup dan sehat. Upaya yang dilakukan ini terdiri dari pemberian terapi ARV pada ibu hamil, persalinan yang aman bagi ibu dan bayi, dan pemberian terapi ARV profilaksis pada bayi serta pemberian […]

Read More

HIV (human immunodeficiency virus) adalah virus yang merusak sistem kekebalan tubuh dengan menginfeksi dan menghancurkan sel CD4. Jika makin banyak sel CD4 yang hancur, daya tahan tubuh akan makin melemah sehingga rentan diserang berbagai penyakit. Penularan HIV terjadi melalui kontak dengan cairan tubuh penderita, seperti darah, sperma, cairan vagina, cairan anus, serta ASI. Perlu diketahui, […]

Read More

Komunitas LGBTQIA+ di Indonesia masih rentan terhadap perlakuan diskriminatif akibat stigma yang melekat di masyarakat atas dasar agama dan moralitas. Padahal, apapun orientasi seksual, jenis kelamin, identitas dan ekspresi gender setiap manusia merupakan hak asasi manusia yang dimiliki oleh setiap individu yang dan dihormati serta dihargai tanpa mendapatkan stigma dan perlakuan diskriminatif.   Pada dasarnya, […]

Read More

Gonorrhea atau gonore adalah salah satu jenis penyakit menular seksual yang ditularkan melalui kontak langsung dengan cairan tubuh orang yang telah terinfeksi. Penyakit yang biasa disebut dengan kencing nanah ini disebabkan oleh infeksi bakteri Neisseria gonorrhoeae.    Faktor Risiko Dilihat dari cara penularan gonorrhea, berikut ini adalah faktor risiko yang menyebabkan seseorang dapat terkena gonorrhea. […]

Read More

HIV (human immunodeficiency virus) adalah virus yang merusak sistem kekebalan tubuh dengan menginfeksi dan menghancurkan sel CD4. Infeksi virus ini mampu menurunkan kemampuan imunitas manusia dalam melawan benda–benda asing di dalam tubuh yang pada tahap terminal infeksinya dapat menyebabkan AIDS (acquired immunodeficiency syndrome). Tanpa pengobatan yang baik, melemahnya daya tahan tubuh dalam jangka panjang membuat […]

Read More

Chlamydia adalah penyakit infeksi menular seksual yang disebabkan oleh bakteri Chlamydia trachomatis. Penyakit ini dapat menular melalui seks anal, oral, vaginal, dan saling bersentuhannya alat kelamin. Selain itu, mainan seks yang tidak dicuci bersih atau dilapisi kondom baru juga bisa menjadi media penularan chlamydia. Cairan seksual yang keluar dari alat kelamin penderitanya bisa menularkan bakteri […]

Read More

Kabar baik untuk kita semua, saat ini, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI akan menjalankan program pemberian vaksinasi HPV secara gratis yang diberikan untuk mencegah kanker leher rahim atau kanker serviks pada wanita. Vaksin HPV ini ditargetkan secara merata di 34 Provinsi di Indonesia pada anak perempuan yang berada di kelas 5 dan 6 SD.   Selain […]

Read More

PrEP atau Pre-Exposure Prophylaxis merupakan obat yang dikonsumsi seseorang yang tidak terinfeksi HIV dan bertujuan agar tidak terpapar atau terinfeksi HIV. Jika PrEP dikonsumsi dengan dosis yang tepat, PrEP dapat mengurangi resiko tertular HIV melalui hubungan seksual hingga lebih dari 90%. Tingkat perlindungan PrEP sangat bergantung dengan kepatuhan dalam mengonsumsi PrEP yang sesuai dengan aturan […]

Read More

Infeksi human immunodeficiency virus (HIV) sampai saat ini masih merupakan masalah kesehatan di Indonesia. Berdasarkan data dari Kementerian Kesehatan Indonesia pada bulan Maret 2022, terdapat total 329.581 kasus HIV yang dilaporkan, sedangkan jumlah kasus AIDS yang dilaporkan sampai bulan Maret 2022 sebanyak 137.397 kasus. Dari jumlah tersebut, sebesar 37% ODHIV adalah perempuan. Sementara itu, jumlah […]

Read More

Seiring dengan berjalannya waktu, penggunaan alat kontrasepsi juga ikut berkembang, salah satunya adalah penggunaan kondom. Sekarang, banyak dijumpai kondom dengan berbagai rasa dan aroma. Kamu mungkin berpikir kondom berasa merupakan taktik penjualan belaka, ternyata kondom berasa dan beraroma ini mempunyai fungsi yang sangat baik untuk kesehatan kita.   Pada dasarnya, kondom berasa dan beraroma dirancang […]

Read More