Kabar baik untuk kita semua, saat ini, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI akan menjalankan program pemberian vaksinasi HPV secara gratis yang diberikan untuk mencegah kanker leher rahim atau kanker serviks pada wanita. Vaksin HPV ini ditargetkan secara merata di 34 Provinsi di Indonesia pada anak perempuan yang berada di kelas 5 dan 6 SD.   Selain […]

Read More

PrEP atau Pre-Exposure Prophylaxis merupakan obat yang dikonsumsi seseorang yang tidak terinfeksi HIV dan bertujuan agar tidak terpapar atau terinfeksi HIV. Jika PrEP dikonsumsi dengan dosis yang tepat, PrEP dapat mengurangi resiko tertular HIV melalui hubungan seksual hingga lebih dari 90%. Tingkat perlindungan PrEP sangat bergantung dengan kepatuhan dalam mengonsumsi PrEP yang sesuai dengan aturan […]

Read More

Infeksi human immunodeficiency virus (HIV) sampai saat ini masih merupakan masalah kesehatan di Indonesia. Berdasarkan data dari Kementerian Kesehatan Indonesia pada bulan Maret 2022, terdapat total 329.581 kasus HIV yang dilaporkan, sedangkan jumlah kasus AIDS yang dilaporkan sampai bulan Maret 2022 sebanyak 137.397 kasus. Dari jumlah tersebut, sebesar 37% ODHIV adalah perempuan. Sementara itu, jumlah […]

Read More

Seiring dengan berjalannya waktu, penggunaan alat kontrasepsi juga ikut berkembang, salah satunya adalah penggunaan kondom. Sekarang, banyak dijumpai kondom dengan berbagai rasa dan aroma. Kamu mungkin berpikir kondom berasa merupakan taktik penjualan belaka, ternyata kondom berasa dan beraroma ini mempunyai fungsi yang sangat baik untuk kesehatan kita.   Pada dasarnya, kondom berasa dan beraroma dirancang […]

Read More